Berita Desa
Indeks
Dinas Pertanahan dan Tata Ruang Kabupaten Kulon Progo mengadakan kegiatan Sosialisasi Penggunaan Tanah Kasultanan dan Tanah Kas Kalurahan di Pendopo Kalurahan Jatirejo (18/03/2022).
- 21 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Pemerintah Kalurahan Jatirejo menyelenggarakan acara Musyawarah Kalurahan membahas pembentukan BUMDESMA pada hari Selasa (15/03/2022).
- 21 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

pemerintah Kapanewon Lendah menyelenggarakan kegiatan Fasilitasi Penyelenggaraan Pemerintahan di Kalurahan Jatirejo pada hari Selasa (15/03/2022).
- 21 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Pemerintah Kalurahan Jatirejo menyalurkan BLT Dana Desa Bulan Maret Tahun 2022 pada hari Senin (14/03/2022) di Pendopo Kalurahan Jatirejo.Penerima BLT DD sebanyak 146 KPM yang menerima uang sejumlah Rp 300.000,- per bulan. Penyaluran BLT DD tersebut melaluio BUMDES Binagun Jati Unggul Jatirejo dengan
- 21 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Tim Relawan Pemakaman Covid-19 Kalurahan Jatirejo melaksanakan tugas memakamkan jenazah warga yang meninggal dan terkonfirmasi positif Covid-19 di Makam Botokan pada Minggu (13/03/2022). Tim tersebut dipimpin oleh Lurah Jatirejo Novie Bayu Widyasmara, didampingi oleh Bahbinsa Jatirejo dan Bhabinkamtibmas
- 14 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

BUMDES Binangun Jati Unggul Jatirejo menerima kunjungan Study Banding dari BKAD Manunggal Sejahtera Kecamatan Kutawinangun Kabupaten Kebumen (12/03/2022).
- 14 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Kamituwa Jatirejo, Sulasman, S.Pd.I mengunjungi kegiatan Posyandu di Padukuhan Wonogiri, Kalurahan Jatirejo, Kapanewon Lendah (11/03/2022). Kegiatan Posyandu tersebut dilaksanakan di rumah Bapak Sarmin Dukuh Wonogiri.
- 14 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Satbinmas Polres Kulon Progo melaksanakan kegiatan bimbingan dan penyuluhan kepada FKPM Rukun Jati Jatirejo di Pendopo Balai Kalurahan Jatirejo (09/03/2022). Novie Bayu Widyasmara Lurah Jatirejo dalam sambutanya mengucapkan terima kasih kapada Polres Kulon progo yang telah mengadakan Binluh FKPM di Kalurahan
- 10 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

BMT Langgeng Makmur Padukuhan Botokan mengadakan Rapat Anggota Tahunan pada hari Senin (07/03/2022). Acara tersebut dilaksanakan di gedung Serba Guna Botokan.
- 07 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Tim Pemakaman Covid-19 Kalurahan Jatirejo kembali memakamkan jenazah warga secara protokol kesehatan pada hari Sabtu (5/03/2022). Dengan semakin banyaknya warga yang terpapar covid-19 di Kalurahan Jatirejo dihimbau agar tetap menerapkan protokol kesehatan
- 07 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Lurah Jatirejo Novie Bayu Widyasmara memimpin rapat koordinasi Pemerintah Kalurahan Jatirejo pada hari Senin (7/03/2022). Rapat tersebut membahas antara lain evaluasi evaluasi penyaluran BLT DD bulan Januari-Februari 2022, perkembangan Covid-19 dan penganggaran penanganan Covid-19 di Kalurahan Jatirejo
- 07 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

BUMDES Binangun Jati Unggul Jatirejo menerima kunjungan study banding dari BUMDES Gumregah Kalurahan Pengkok, Kapanewon Pathuk Gunung Kidul pada (3/03/2022).
- 04 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa

Pemerintah Kalurahan Jatirejo Kapanewon Lendah menyalurkan BLT Dana Desa Bulan Januari dan Februari Tahun 2022 pada (24/02/2022) kepada 146 KPMPenyaluran BLT melalui BUMDES Binangun Jati Unggul Jatirejo.
- 04 Maret 2022
- Administrator
- Berita Desa